Hingga hari ini terdapat ratusan macam alat styling blow dry. Masing-masing alat tersebut memiliki fungsi dan efek yang berbeda-beda. Untuk itu Professional Salon harus mengenali alat-alat ini untuk melakukan teknik Blow Dry. Berikut 7 Alat yang dibutuhkan untuk melakukan blow dry pada pelanggan salon Anda dalam bentuk infografis.
Apabila Anda yang belum mengerti mengenai blow dry pelajari apa itu blow dry melalui link disini.
Cek juga informasi pengertian apa itu blow dry dengan cara klik disini.
Leave A Comment